Infomasi dan Persyaratan


PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU
SMP AL-AZHAR CITANGKOLO KOTA BANJAR
TAHUN AJARAN 2023/ 2024
Penerimaan siswa-siswi baru ini terbuka bagi setiap lulusan dari berbagai sekolah dasar ( SD ) dan atau MI atau sederajat, serta bagi siswa-siswi pindahan dari sekolah Menengah Pertama atau sederajat lainnya. 


SMP Al-Azhar Citangkolo Kota Banjar merupakan lembaga pendidikan, dimana salah satu program utamanya adalah mencetak manusia yang berakhlakul karimah dan memiliki penguasaan Imtak dan Iptek, agar terbentuk karakter yang mandiri dan dinamis. 


INFORMASI

Jalur Online/ Offline Tanggal
Gelombang I 01 Februari - 11 Maret 2023
Gelombang II 13 Maret - 15 April 2023
Gelombang III 17 April -  Kuota Terpenuhi
Test Tulis Umum 00 Juli 2023
Test Keagamaan 00 Juli 2023
Pengumuman 00 Juli 2023
Pindahan Masih ada bangku Kosong
Klik ini ⭆ (Isi Permohonan Bangku Kosong)

PERSYARATAN

No Dokumen Jumlah
1 Mengisi Formulir Isi dibawah
2 Fotokopi Ijazah (dilegalisir) * 4 lembar
3 Fotokopi SKHUN (dilegalisir) * 4 lembar
4 Fotokopi Akte Kelahirsan * 4 lembar
5 Fotokopi Kartu Keluarga (KK) * 4 lembar
6 Fotokopi KTP Kedua Orang Tua/Wali * Masing-masing 2 lembar
7 Pas Foto Ukuran 2x3 * 4 lembar
8 Pas Foto Ukuran 3x4 * 4 lembar
9 Fotokopi Kartu Perlindungan Sosial (KPS) 4 lembar
10 Fotokopi Kartu Indonesia Pintar (KIP) 4 lembar
11 Fotokopi Kartu Bantuan Siswa Miskin (BSM) 4 lembar
12 Sertifikat Diniyah Awaliyah 4 lembar
Khusus Pindahan:
(*) Wajib melampirkan Nilai *(Raport Asli ), Surat Pindah dan SKKB
1 bandel

Catatan:
  1. * (bintang) Syarat yang (Wajib) ada /secepatnya. 
  2. Dokumen FhotoCopy Langsung di antar ke Kampus 
  3. Kami tidak menerima Dokumen Asli (Harus PhotoCopy)
  4. Untuk point 9-12 dibawa/ dilengkapi apabila memiliki
  5. Informasi lainnya yang tidak di tampilkan dihalaman ini, (Langsung Hubungi Pihak Sekolah).

Pendaftaran dapat dilakukan melalui pengkolektifan oleh sekolah masing-masing, Daftar langsung ke Kampus,dan melalui Online dengan mengisi formulir yang disediakan.



Setelah Melakukan Daftar Online/ mengisi Formulir, Segera melakukan Konfirmasi   LANGSUNG dari Tombol KONFIRMASI  dibawah.

Daftar Online Siswa Baru

Formulir ini hanya untuk Calon Siswa Baru Kelas VII. 
Untuk Calon Siswa Pindahan silahkan  KLIK DISINI
 
Klik tombol Konfirmasi, Setelah mengisi dan mengirim Formulir.
Kami akan mengirim bukti Pendaftaran Online